Tuesday, April 30, 2013

Apa Itu Angina (Angin Duduk)

Waspadai Angina Untuk Mencegah Kematian Akibat Penyakit Jantung Koroner

Angina atau biasa dikenal dengan sebutan angin duduk adalah nyeri dada atau ketidaknyamanan yang terjadi jika daerah otot jantung yang tidak mendapatkan cukup darah yang kaya oksigen. Penyebab utamanya adalah timbunan plak pada pembuluh darah yang akan mempersempit diameter pembuluh darah yang mengakibatkan suplai oksigen menjadi berkurang.

Rasa sakit dada atau ketidaknyamanan umumnya dapat digambarkan sebagai tekanan, rasa penuh, meremas, atau nyeri di tengah dada Anda. Lamanya serangan biasanya kurang dari 5 menit dan biasanya akan hilang spontan atau gejala hanya tersisa sedikit. Karena hal inilah maka Angina sering diremehkan sebagai serangan dari PJK (Penyakit Jantung Koroner).

Tetapi bila gejala diatas diikuti dengan mual, rasa kelelahan, keringat dingin, mual, pusing, sesak nafas dan kegelisahan maka orang akan lebih mewaspadainya sebagai serangan jantung dan akan tetap berobat ke dokter walaupun gejala sudah hilang.

Bila Angina ini dibiarkan saja maka tidak heran akan terjadi serangan jantung yang berakibat fatal yaitu kematian.

Bila Anda pernah merasakan hal diatas ada baiknya kontrol ke dokter jantung, dan lebih disarankan menjalani pemeriksaan jantung dengan treadmill. Bila didapatkan Angina dari hasil pemeriksaan maka disarankan untuk mengkonsumsi obat medis dan untuk mempercepat pemulihan bisa dibantu dengan ProArgi-9 Plus dengan jarak 1.5 jam dari obat medis. Dan bila hasil negatif, maka konsumsilah ProArgi-9 Plus untuk menjaga stamina jantung Anda.

http://sehatituherbal.wordpress.com/2013/04/04/synergy-proargi-9-plus/

No comments:

Post a Comment

Contact Form

Name

Email *

Message *